Wiremesh-Roll
Wiremesh-Roll1
Wiremesh-Roll2
Wiremesh-Roll
Wiremesh-Roll1
Wiremesh-Roll2

Wiremesh (Roll)

Rp. 2.208.000

Roll

Product Tags : 

description


Wiremesh adalah besi dengan bentuk seperti kawat dan dianyam menjadi lembaran. Di Indonesia lebih dikenal dengan nama kawat atau besi anyam. Ini dikarenakan bentuknya yang kotak-kotak seperti kawat atau besi yang di anyam. Besi ini biasanya berbentuk jajar genjang dan diameternya ditentukan sesuai dengan kebutuhan. Fungsi utama adalah untuk memperkuat dak beton atau pelat latai terutama bagi rumah bertingkat. Selain itu sebenarnya masih banyak sekali fungsi besi ini.

harga wiremesh

wiremesh per roll

wiremesh

welded wiremesh

wiremesh m6

wiremesh gulungan

Dalam 1 lembar wiremesh memiliki ukuran standar 210 cm x 540 cm. Sementara itu, bentuk 1 wiremesh gulungan atau roll memiliki ukuran panjang 54.000 cm dengan lebar 210 cm.  Besi Wire mesh m5, m6, m7, m8, dll – merupakan besi yang memiliki bentuk seperti kawat dan kemudian dianyam menjadi lembaran. Besi ini sering juga disebut sebagai kawat anyam yang biasanya sering digunakan di setiap pembangunan sebuah gedung, rumah atau proyek apapun.


Daftar Harga Wiremesh Per Roll dan Lembar 2024


Wiremesh SNI


wiremesh sni


JenisSatuanHarga
M4LembarRp. 227.000
M5TLembarRp. 268.000
M5FLembarRp. 292.000
M6TLembarRp. 393.000
M6FLembarRp. 422.000
M7TLembarRp. 549.000
M7FLembarRp. 584.000
M8TLembarRp. 731.000
M8FLembarRp. 770.000
M9TLembarRp. 939.000
M9FLembarRp. 984.000
M10TLembarRp. 1.183.000
M10FLembarRp. 1.233.000
M4RollRp. 2.270.000
M5TRollRp. 2.680.000
M5FRollRp. 2.920.000
M6TRollRp. 3.930.000
M6FRollRp. 4.220.000

* DISCLAIMER ON

**Harga tersebut di atas, hanya ilustrasi, sekedar merupakan indikasi/tidak update. Harga yang update dan berlaku adalah harga yang tercantum pada foto deskripsi produk terkait. 

Wiremesh Non SNI


wiremesh non sni


NoUkuran Wire meshHarga
1M4Rp. 1.650.000
2M5TRp. 2.470.000
3M5FRp. 2.700.000
4M6TRp. 2.900.000
5M6FRp. 3.110.000

* DISCLAIMER ON

**Harga tersebut di atas, hanya ilustrasi, sekedar merupakan indikasi/tidak update. Harga yang update dan berlaku adalah harga yang tercantum pada foto deskripsi produk terkait. 


Fungsi Wiremesh


Sebagai Anak Tangga dan Balustrade


Kegunaan yang pertama adalah sebagai anak tangga dan balustrade. Besi wire mesh yang dimanfaatkan untuk pembuatan anak tangga dan balustrade biasanya akan dikombinasikan dengan baja. Penggunaannya untuk balustrade mampu menjaga keamanan bordes dan juga area tangga. 

 Jenis wiremesh yang biasa digunakan adalah wiremesh M5. Wiremesh M5 memiliki ukuran diameter sebesar 5 mm dengan kuat geser las minimal 20 kgf/mm2. Ukuran wiremesh ini juga mampu bertahan pada kondisi keretakan pada sisi luar lengkungan sebesar 180o. Wiremesh M5 adalah wiremesh dengan diameter tulungan sebesar 5 mm. Jika diameter tulangan wiremesh bervariasi, dimensi jaring-jaring dalam wiremesh cenderung sama dan umumnya berukuran sebesar 15 cm x 15 cm.

Sebagai Penguat Talud


Besi wiremesh yang sudah dibentuk menjadi kawat bronjong dalam proses konstruksi ternyata bisa digunakan sebagai penguat talud agar mencegah terjadinnya longsor dan mampu menahan tahan cukup kuat dari bebatuan. 

Sebagai Pembatas atau Pagar


Pagar yang terbuat dari besi ini dijamin akan lebih menguntungkan dari segi ekonomi dan tentunya juga jauh lebih praktis. Menariknya lagi pembatas tersebut juga mampu bertahan dalam waktu yang cukup lama, anti rayap, anti karat, dan sangat kuat.

Sebagai Pengayak Pasir


Banyak digunakan sebagai material untuk mengayak pasir. Wire mesh yang digunakan untuk mengayak pasir harus mempunyai lubang dengan ukuran kurang lebih 0,3 sampai dengan 10 milimeter. Dengan adanya pengayak yang terbuat dari besi ini maka Anda bisa memisahkan pasir yang ingin digunakan dari batu, kerikil, ataupun kotoran yang lainnya.

Promo Wiremesh Terbatas
( Pesan Via Whatsapp )